Me vs Mom




Semua orang menganggap ibu adalah mataharinya yang selalu menyinari tiap hari-harinya. Bahkan menurut seorang anak perempuan ibu adalah sahabat yang selalu mengerti dia. Selalu mendengarkan curahan hati mereka, mengerti apa yang disukai atau tidak dan masih banyak lagi yang di ketahui oleh sang ibu.

tapi itu semua tidak berlaku untuk aku. menurutku ibu adalah seseorang yang sangat aku benci. karena ibuku selalu berada di atasku. aku lebih cantik dari dia, lebih pinter dari dia, dan lebih putih dari dia.
ibuku cantik. meskipun dia jarang dandan tapi ibuku masih tetap cantik walaupun tanpa sedikitpun alas bedak. meskipun sudah sedikitkeriput tapi kecantikan dari dalamnya lebih terpancar. ibuku juga lebih pinter dari pada aku. ibuku pinter masak tapi ga' pinter bikin kue, ya kalo bikin kue-kue kecil bisa. ibuku ga' hanya pinter masak tapi juga pinter jahit lho... dulu aku sering dibikinin baju, bando, tas dll. ibuku juga putih daripada aku. meskipun sering pergi ke empang buat ngasih makan ikan-ikan peliharaan di empang tapi ga' item kulitnya. padahal ibuku jarang lho perawatan.
itulah sedikit ceritaku tentang ibuku. makanya aku benci ibuku karena aku selalu lebih dari dia. Tapi aku ga' mau harus terus di bawahnya. pokoknya aku harus lebih pinter, lebih cantik, lebih putih dari dia. ME VS MOM SIAPA TAKUT???

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • Twitter
  • RSS

0 Response to "Me vs Mom"

Posting Komentar